Tidak heran jika banyak orang Indonesia yang mencari lirik butterflies abe parker terjemahan, karena lagu ini memang pada Januari 2022 ini sedang viral di platform Tiktok. Jika kamu memang orang yang aktif dalam TikTok, mungkin pernah melihat penggalan lirik dari lagu yang satu ini. Wajar jika lagu ini viral dan sisuka banyak orang, tidak hanya makna dan arti dari liriknya yang relate dengan kisah percintaan anak muda, namun secara musik butterflies dari abe parker ini memiliki kualitas yang jempolan. Bahkan video lyricnya juga sangat menarik, sangat simple dan memiliki typography yang sangat esthetic, yang pastinya disuka anak mudah.
Makna dibalik lagu ini adalah menceritakan seseorang yang sangat cinta kepada pasangan atau mungkin gebetannya, namun dia masih ragu apakah pasangan/gebetannya tersebut memiliki perasaan yang sama dengan dirinya.
Baca Juga: Arti Lirik Jamie Miller I Lost Myself in Loving You
Untuk kamu yang tidak berlangganan spotify premium, kamu sudah bisa menikmati lagu ini di Youtube. Dan ketika pertama kali mendengarkan lagu ini, musikalitas yang dihadirkan Ade Parker memang mengingatkan pada musisi beken bernama Ed Sheeran.
Dan memang itulah yang coba dimunculkan oleh Ade Parker dalam musiknya. Lagu pop dengan petikan gitar yang mempesona memang menggambarkan betapa musikalitas dalam bermusik John Mayer dan Ed Sheeran bisa beradu dengan sempurna dalam lagunya, termasuk dalam lagu butterflies yang lirik dan terjemahannya akan kita bahas disini.
Musisi yang memulai kariernya dengan berpindah ke Atlanta sempat mengucapkan terimakasih pada pendengarnya karena lagu yang ia rilis disambut hangat oleh mereka. Dan mungkin saja kamu yang membaca artikel kali ini termasuk salah satu dari orang yang mencintai lagu terbaru dari abe parker kali ini.
Lirik Butterflies Abe Parker Terjemahan
Untuk kamu yang sudah tidak sabar ingin mengetahui seperti apa lirik butterflies abe parker terjemahan, tidak perlu kuatir, kami akan merangkum versi terjemahannya yang enak dibaca dan mudah dipahami:
[Verse 1]
How do I tell you I need you
Bagaimana cara memberitahumu bahwa aku membutuhkanmu?
When you steal the breath in my lungs
Saat kau masuk bersama nafas di paru-paruku
My body shakes, till the blood in my face
Tubuhku bergetar, dan sampai darah di wajahku
Makes me awkward smile and turn around
Membuatku canggung tersenyum dan berbalik arah
How do I hold these emotions
Bagaimana cara menahan emosi ini?
When you spin my world out of place
Saat kamu memutar duniaku keluar dari tempatnya
One look at me it feels like everything
Ketika kamu melihatku rasanya seperti segalanya
Is written in marker on my face
Ditulis dengan spidol di wajahku
[Pre]
Ooo
What do I do?
Apa yang harus ku lakukan?
[Chorus]
Hoping maybe you could tell me now
Berharap kamu bisa memberitahuku sekarang
Am I
Apakah aku
The only one that’s catching
Satu-satunya yang menangkap
Butterflies
kupu-kupu
Am I a moth in your flame
Apakah aku kaper dalam nyala api mu?
Do you burn the same when I
Apakah kamu membakar hal yang sama ketika aku
Look in your eyes
Melihat matamu?
Do you get butterflies?
Apakah kamu mendapatkan kupu-kupu?
[Verse 2]
I don’t know what I’d do without you
Aku tidak tahu apa yang akan ku lakukan tanpa mu
And that’s why you’re not here in my arms
Dan itulah kenapa kamu tidak ada di sini dalam pelukanku
I’m so scared to lose what we already have
Aku sangat takut kehilangan apa yang sudah kita miliki
Asking for everything that I want
Meminta semua yang kuinginkan
Cause maybe I raised all your red flags
Karena mungkin aku menaikkan semua bendera merahmu
And these green lights are just in my head
Dan lampu hijau ini hanya ada di kepalaku
I swear that there’s something we both can’t explain
Aku bersumpah, ada sesuatu tidak bisa jelaskan diantara kita berdua
And I’m terrified to lose it
Dan aku takut kehilangan itu
[Pre]
Ooo
What do I do?
Apa yang harus ku lakukan?
[Chorus]
Hoping maybe you could tell me now
Berharap kamu bisa memberitahuku sekarang
Am I
Apakah aku
The only one that’s catching
Satu-satunya yang menangkap
Butterflies
kupu-kupu
Am I a moth in your flame
Apakah aku kaper dalam nyala api mu?
Do you burn the same when I
Apakah kamu membakar hal yang sama ketika aku
Hoping maybe you could tell me now
Berharap kamu bisa memberitahuku sekarang
Am I
Apakah aku
The only one that’s catching
Satu-satunya yang menangkap
Butterflies
kupu-kupu
Am I a moth in your flame
Apakah aku kaper dalam nyala api mu?
Do you burn the same when I
Apakah kamu membakar hal yang sama ketika aku
Look in your eyes
Melihat matamu?
Do you get butterflies?
Apakah kamu mendapatkan kupu-kupu?
Baca Juga: Arti Lirik Lagu Happy Birthday Pamungkas
Itulah lirik butterflies abe parker terjemahan yang potongan liriknya sering kamu temui di Tiktok? apa kamu merasakan sesuatu ketika mendengarkan lagu ini? yuk berbagi rasa melalui kolom komentar.